Jumat, 20 Mei 2011

Mempercepat Koneksi Internet

Optimalisasi Koneksi Internet
Pada kali ini ESC creation dot com akan membahas beberapa tips untuk Optimalkan koneksi sambungan internet yang intinya mempercepat browsing, chatting dan download dari jaringan internet. Silahkan mencoba tips dan trik untuk mempercepat ber internet kita. Hal ini sangat berguna bila kita menggunakan koneksi internet yang serba minim dari segi kecepatan yang lambat seperti internet menggunakan akses GPRS, dial up dan sebagainya. Tips ini juga bisa mengoptimalkan kecepatan internet kita seperti menggunakan akses Indosat IM3, Mentari, mempercepat koneksi internet Indosat IM2 yang kita gunakan di jaringan GPRS, tapi juga bisa digunakan di jaringan Telkom Speedy dan koneksi internet lainnya.
  1. Pertama kita rubah sedikit configurasi Group Policy di PC kita. Masuk Menu Run >>> ketik: gpedit.msc >>> Computer Configuration >>> Administrative Templates >>> Network >>> Qos Packet Scheduler >>> Limit Resevable Bandwidth doble klik >>> atur settingnya ke enable dan isi bandwidth limit dengan 0 % klik Ok.
  2. Matikan Fitur update pada Komputer anda dengan cara : Masuk Control Panel >>> Security center >>> pilih Turn Off Automatic updates
  3. Hilangkan Peringatan Auto Update dengan cara : Masuk control Panel >>> Security center >>> pada bagian resource pilih change the way Security Center alerts me >>> Hilangkan Cawang pada Automatic Updates. Untuk Windows Versi SP1 : klik kanan my Computer >>> Pilih Auto Updates >>> Tandai pada Turn Off Automatic Updates . Matikan pula Menu updates pada plikasi lain yang anda gunakan.
  4. Untuk Software browser saya sarankan anda menggunakan Browser Mozila Firefox. Yang menurut pengalaman saya paling cepat dan sesuai digunakan pada koneksi internet yang lambat. Sofware Mozila FireFox ini bisa anda download di http://www.mozilla.com/firefox lebih bagus lagi bila anda menggunakan Mozila Firefox versi 2.0 yang cocok bila di jaringan internet lambat.
  5. Optimalkan Mozila FireFox anda dengan menambahkan Plugins atau Addons Faster Fox. Addon untuk Mozila Firefox ini bisa anda download di https://addons.mozilla.org/firefox/addon/1269 dimana Addon ini hanya bisa dipakai pada Mozila Firefox versi 2.0. Guna dari addon ini meningkatkan performa Firefox dan disesuaikan dengan jaringan internet kita. Atur Pluginsnya dengan cara masuk Menu Tools pada mozila >>> Pilih add-ons >>> Pilih Fasterfox Options >> Pilih Turbo Charged >>> Ok
  6. Browsing menggunakan Mozila ini bisa kita tingkatkan lagi dengan cara menggunakan proxy dan kita terapkan pada Browser Mozila Firefox ini. Cara rubah setting proxy pada Mozila sebagai berikut : Buka menu tools >>> Options >>> Advanced >>> Network >>> Conection Settings >> tanda pada Manual Proxy Configuration >>> Http proxy >> masukan salah satu IP proxy pada daftar Proxy di bawah ini.
  7. Untuk Kebutuhan Download saya sarankan anda menggunakan Sofware Internet Download Manager (IDM) silahkan anda download di http://www.internetdownloadmanager.com/
  8. Bila perlu gunakan Proxy di atas pada IDM. Langkahnya sebagai berikut : Jalankan IDM klik menu options >>> Proxy >>> Cawang Use Http Proxy >>> Masukan salah satu Proxy dan port Proxy di atas >> user name dan Password kosongkan >>> Klik OK.
  9. Untuk kebutuhan chatting ESC creation sarankan memakai Sofware Yahoo Mesenger versi 7 atau 8 karena lebih cepat bila digunakan pada jaringan lambat. Atau bisa gunakan alternatif Mesenger yahelite.
  10. Proxy di atas juga bisa digunakan pada yahoo mesenger dengan cara buka aplikasi Yahoo Mesenger Klik menu Connection Preference >>> Tandai Use Proxy >>> cawang enable Http Proxy >>> masukan salah satu Proxy di atas >> apply dan OK.

Proxy Khusus Jaringan Telkom Speedy :
PROXIES.TELKOM.NET.ID Port: 8080
125.167.43.218 Port 8080
202.134.0.135 Port 8080
Proxy Khusus Situs Indowebster.com
119.110.76.76 Port : 3128
Pengertian Proxy dan Kegunaanya

Definisi Pengertian Fungsi dan Kegunaan Proxy silahkan baca di sini
Dengan menjalankan 10 Langkah Optimalisasi di atas mudah – mudahan bisa membantu kemudahan dan mempercepat anda dalam ber internet. Silahkan mencoba… Tetap Semangat… !!!
Catatan :
  • Sebagian IP Proxy tidak bisa terapkan di jaringan yang memakai Router
  • Berfungsi tidaknya proxy sewaktu waktu bisa berubah.
  • Update Prox dapat anda lihat di (http://proksi.hash.es) atau (http://www.ip-adress.com/proxy_list)

Cara mudah mendapatkan dollar cash dari facebook

Cara mudah mendapatkan dollar cash dari facebook
Rekan-rekan Netter atau Blogger seperti kita ketahui Facebook selain menjadi salah satu situs Jejaring Sosial yang paling digemari seluruh dunia juga memiliki banyak Aplikasi yang menjadi  sumber uang, salah satunya Aplikasi tersebut adalah EASY CASH
Situs ini berbasis : PAY PER LEAD (dibayar hanya untuk mengundang orang untuk bergabung) Bagaimana langkah Cara mudah mendapatkan dollar dari facebook ini dengan Aplikasi EASY CASH dibawah ini saya tulis beberapa langkah  EASY CASH sebagai berikut :
1. JOIN GRATIS EASY CASH , Silahkan klik link ini : http://apps.facebook.com/easycash-usd/?refid=1786578793&ref=link
Dengan syarat anda harus mempunyai  account Facebook dan klik ‘Izinkan‘ Aplikasi EASY CASH di account Facebook anda, lihat gambar aplikasi Easy Cash di bawah ini yang berada di Beranda Facebook anda sebelah kiri :
2.  KOMISI DOLLAR EASY CASH :
Setelah Join anda langsung mendapat  $1 dan bila mengajak teman untuk Join atau mendaftar gratis melalui Link Refferal anda, Anda akan mendapat komisi  $.0.01 atau  10% penghasilan teman yang anda ajak dan jangan lupa saat login ke facebook anda sempatkan masuk di aplikasi Easy Cash ini, karena anda akan mendapatkan $0.01 setiap kali Anda membukanya.  lihat contoh gambar setelah anda join dan langsung mendapatkan $1 Easy Cash :
3. Ajak atau undang teman untuk bergabung melalui Link Refferal anda :
Klik ‘Reffer Friends’ untuk mendapatkan Link Refferal anda (Lihat contoh Link Refferal seperti pada point 1 diatas) dan undang teman. Lihat contoh gambar link referal easy cash anda :
4. PEMBAYARAN EASY CASH :
Anda akan dibayar setiap tanggal 1 dan 16 setiap bulannya setelah komisi anda mencapai minimal $5 , pembayaran melalui account Paypal, masukan account Paypal anda klik  ‘Account‘ kemudian klik ‘Save” Jika belum mempunyai account PayPal anda bisa membuatnya langsung klik ‘SignUp’ gratis atau bisa menyusul kemudian. Lihat gambar kolom account PayPal dan setting pemberitahuan ke email anda :
TIPS MENDAPATKAN $100 DARI  PROGRAM EASY CASH :
1. Ajak atau Undang teman minimal 100 teman bergabung, kalau undang mengundang sangat mudah di lakukan pada account Facebook.
Logikanya jika anda merekrut 100 teman dan teman yang anda rekrut mendapatkan 100 teman juga, maka 10% penghasilan teman yang anda rekrut adalah $100,- (semakin banyak lebih dari $100 yang akan anda dapatkan), silahkan klik ‘Invite fiends‘ pilih atau tandai teman-teman yang akan di undang lalu klik ‘Kirim Undangan Easy Cash‘ tambahkan pesan pribadi anda copy paste saja tulisan ini.  Lihat contoh gambar invite friends :
2. SALIN PROMOSI EASY CASH
Saling bantu membantu teman yang kita rekrut untuk mendapatkan Minimal 100 orang, silahkan anda copypaste tulisan ini (Termasuk TIPS ini) akan membantu teman yang kita rekrut untuk bisa berpromosi lagi (anda cukup ganti link di Poin1  dengan Link Refferal anda).
3. CARA PROMOSI EASY CASH
Yang paling mudah adalah dengan mengirim “Private Messege” atau ‘Mengundang  Teman‘ yang berisi tulisan ini (yang sudah anda ganti link refferal anda) keseluruh teman-teman facebook anda, jika masih kurang kirim tulisan ini ke alamat email yang anda kenal, jika belum sampai seratus juga kirim tulisan ini melalui iklan baris, dll
Selamat berburu Dollar……Sukses

Open Office.Org

Open Office Software Alternatif Pengganti
Microsoft Office Lisensi Legal dan Gratis
Anda mencari Software Legal dan Resmi alternatif pengganti MS Office ?. Tidak kita pungkiri bahwa sebagian besar dari kita adalah pengguna Software bajakan MS Office. Salah satu faktor kita menggunakan software bajakan MS Office adalah karena mahalnya Licensi untuk Program MS Office ini, yang rata rata belum terjangkau oleh pengguna MS Office di Indonesia.
Nah pengunjung dan pembaca ESC Creation, bagi anda yang sedang mencari software pengganti MS Office yang nota bene sangat mahal licencinya , anda bisa menggunakan Software Open Office sebagai  alternatif Software pengganti Microsoft Office.
Software Alternatif Pengganti OpenOffice
Program OpenSource Office yaitu Open Office adalah  Software 100 % gratis ini cukup bagus dan compatible untuk digunakan sebagai Pengganti Program Mocrosoft Office.
Software Gratis OpenOffice sebagai alternatif pengganti MS Office ini di susun pertama kali pada 30 April 2002, menggunakan Cross-platform dan ditulis menggunakan C++ dan Java. Software Gratisan ini serba bisa di install berbagai Operating System, antara lain Microsoft Windows, Mac OS X, Linux,BSD, dan Unix.

Saat ini OpenOffice buatan openoffice.org sudah meluncurkan Open Office Versi 3.30. Open Office ini terdiri dari beberapa aplikasi antara lain :
  • OpenOffice Writer (.dot) yang merupakan padanan dari Microsoft Word
  • OpenOffice Calc (.ods) Yang merupakan padanan dari Microsoft Excel
  • OpenOffice Impress (.odp) yang merupakan padanan dari Microsoft Power point
  • OpenOffice Base (.sdb) yang juga merupakan padanan dari Microsoft Office Access.
Disamping itu pada Software OpenOffice ini juga terdapat aplikasi lain yaitu :
  • OpenOffice Draw aplikasi bagian dari OpenOffice ini  fungsinya mirip dengan Software Aplikasi Corel Draw.
  • OpenOffice Math merupakan  aplikasi yang bisa digunakan untuk membuat dan mengedit formula matematika yang serupa dengan aplikasi Microsoft Equation Editor.
Sofware Office Gratis
Download Free Software Open Office di situs resminya di :
Direct Download link OpenOffice Versi 3.30 :
Dari segi fungsi dan tampilan Open Office Software gratis Alternatif pengganti MS Office ini cukup bagus dan juga mudah digunakan seperti Program pada Software Microsoft Office.
Selain itu Software Office gratisan ini mempunyai Kelebihan yaitu OpenOffice ini bisa membuka dan menyimpan kedalam file ber Format Microsoft Office.
Semoga info tentang Open Office Software Alternatif pengganti MS Office ini bermanfaat untuk anda..


Optimalisasi Kinerja PC

Tweaking Windows Untuk Mempercepat Computer
Pada kali ini ESC-creation akan membahas bagaimana mempercepat kinerja komputer yang kita miliki sehingga performance lebih baik dengan sedikit Tweaking dan Modifikasi pada setting Windows computer kita. Hal ini sangat membantu untuk mempercepat Kinerja computer kita yang mungkin anda rasa masih lamban seperti bila kita masih menggunakan PC setara pentium III atau Pentium 4.
Dengan menerapkan Modifikasi, optimiser, Tweaking seeting Registry pada Windows maka hal ini akan mengoptimalkan kerja dari Computer agar bekerja lebih cepat dari sebelumnya.
Berikut langkah Optimalisasi Windows untuk mempercepat kinerja Komputer :
A. Matikan beberapa fitur Start Up.
Hal ini akan mempercepat loading Windows pada waktu Booting atau pertama kali kita menghidupkan Komputer.
  • Masuk menu RUN >>> Ketikan MSCONFIG >> OK >> Pilih menu Start Up >> Hilangkan semua cawang pada Start up kecuali Program Anti virus
  • Klik Menu service >> Hilangkan cawang pada Automatic Updates
  • Setelah itu >>> Aplly >>> Ok
Hal ini memerlukan Restart Windows, Setelah itu ada Message Windows dan pilih dont show this message again. Kemudian lanjutkan ke Optimasi pada Registry Windows di bawah ini.
B. Optimasi Pada Registry
Rubah Registry Windows pada bagian berikut ini.
  • MASUK RUN >> Ketik REGEDIT >> >> OK
  • MY COMPUTER >>> HKEY_CURRENT_USER >> CONTROL PANEL >> DESKTOP >>
  • Cari MENU SHOW DELAY >> Doble Klik dan rubah value data menjadi 10
  • Cari HUNG-UP TIME OUT >> Doble Klik rubah value dataya menjadi 5
  • MY COMPUTER >> HKEY_LOCAL_MACHINE >> SYSTEM >> CONTROLSET001 >> CONTROL >> WAIT TO KILL SERVICE >> Rubah Valuenya menjadi 500
  • MY COMPUTER >> HKEY_LOCAL_MACHINE >> SYSTEM >> CONTROL SET002 >> CONTROL >> WAIT TO KILL SERVICE >> Rubah Valuenya menjadi 500
  • MY COMPUTER >> HKEY_LOCAL_MACHINE >> SYSTEM >> CURRENT CONTROL Set> COntrol >> SESION MANAGER >> MEMORY MANAGEMENT >> DISABLE PAGING EXCecutive >> Rubah Value data menjadi 1
C. Optimalkan Virtual Memory
  • Masuk Control Panel >> System >> Advanced >> Performance Setting >>> Pilih Custom >> Cawang pada : “Use Drop Shadow For Icon labels on the dekstop” dan “Use Visual styles on windows and buttons” dan kemudian aplly.
  • Pada menu advanced >>> Virtual memory >> Change >> Klik pada drive c:Windows >> Pilih Custom Size >> Rubah Value pada initial size dan maximum Size 2 kali lipat dari value sebelumnya misal 256 rubah ke 512 , 512 rubah 1000) atau anda bisa merubah sesuai keinginan anda asal lebih besar dari value sebelumnya, Kemudian klik Ok.
Tweaking dan Modifikasi diatas bertujuan untuk mengoptimalkan dan mempercepat proses kerja suatu program atau software. Dan untuk mencegah peringatan / warning Virtual memory too low pada saat menjalankan program yag berat seperti Adobe Photoshob, Corel Draw, Adobe Premiere, Pinacle dan program berat lain yang memerlukan Virtual memory yang besar. Dan juga hal ini untuk mendukung Memory Ram yang kecil sehingga masih bisa digunakan untuk menjalankan progam berat tersebut.
Setelah selesai Restart komputer anda maka Kinerja dan Performance Computer anda akan lebih cepat dari sebelumnya. Selamat Mencoba.